
Tanya:
Dok, apa kalo pasien ga gatal dan kulit juga ga kering bisa pakai itu lotion pelembab?
Jawab:
Sebaiknya jangan tunggu hingga mengalami gatal. Bersyukur belum mengalami gatal tersebut. Pasien-pasien Cuci Darah, Orang Tua, yang sedang/selesai kemo, pasien lupus, dll. pada umumnya kulitnya kering dan sensitif. Pada awalnya memang belum brrgejala tapi suatu saat di mana toleransi kulit sudah terlewati, akan gatal juga. Untuk itu sangat disarankan menggunakan lotion pelembab khusus pasien (LMelia Handbody HD) . Bukankah mencegah lebih baik dari mengobati?
LMelia Handbody HD sebenarnya adalah lotion pelembab BUKAN Lotion Anti Gatal. Hanya saja, kalau tidak terasa gatal umumnya orang merasa kulitnya fine-fine saja. Paling-paling keriput sedikit atau tampak lebih tua dari rata-rata kulit orang seusianya. Bisa juga belum bergejala.
Selain Lotion Pelembab, LMelia juga mengeluarkan produk skincare yg aman dan bisa diperoleh tanpa resep dokter.
Semoga bermanfaat.